Resep Kue pukis keju Manis
Bahan biang:
Bahan biang:
- 25 Gram tepung terigu
- 50 Mili liter air (hangat)
- 1/2 Sendok makan ragi instan (fermipan)
- 3 Butir telur
- 150 Gram gula pasir
- 250 Gram tepung terigu
- 300 Mili liter santan kental hangat (1 kelapa)
- 50 Mili liter minyak sayur
- 1/2 Sendok teh garam
- Keju ((secukupnya))
- Kocok telur dan gula hg kental, kecilkan mixer, masukan bahan biang, terigu dan santan sedikit demi sedikit bergantian sambil di kocok hg rata.
- Masukan minyak sayur dan garam, aduk rata.
- Diamkan adonan 1 jam hingga mengembang.
- Panaskan cetakan pukis (api kecil), olesi dg margarin (selanjutnya tdk usah di oles lg), tuang adonan 3/4 cetakan lalu tutup dan tunggu hg matang, angkat.
- Gunakan wadah yg besar waktu mengocok telur krn adonan akan mengembang 2x lipat.
- Aduk adonan tiap kali akan menuang adonan ke cetakan (utk menghilangkan gelembung udara agar permukaan kue tetap mulus tdk berlubang-lubang).
- Adonan bs ditambah pasta pandan atau coklat utk rasa yg berbeda.
No comments:
Post a Comment